Pembahasan Latihan Soal Ujian Nasional Geografi SMA

Pembahasan Latihan Soal Ujian Nasional Geografi SMA
Pembahasan Latihan Soal Ujian Nasional Geografi SMA | Latihan Soal Geografi SMA | Materi Geografi Bab Flora dan Fauna.

Contoh:

1. Biosfer dalam kontek geografi berkaitan dengan ....
   (A) Zoosfer
   (B) Phytosfer
   (C) Antroposfer
   (D) Biogeografi
   (E) Zoosfer, phytosfer, antroposfer

Jawab: D
Biosfer dalam kontek geografi berkaitan dengan konsep geografi sehingga disebut Biogeografi yang
terdiri dari Zoogeografi (persebaran hewan) dan Phytogeografi (persebaran tumbuhan).

2. Hewan dan tumbuhan tidak merata di permukaan bumi ini. Pernyataan tersebut berkaitan dengan
prinsip geografi yaitu ....
   (A) Diferensiasi areal
   (B) Aglomerasi
   (C) Distribusi
   (D) Interelasi
   (E) Ekologi

Jawab: C
Distribusi: tersebar fenomena geosfer, tidak merata

Selengkapnya silahkan download Latihan Soal Ujian Nasional Geografi SMA pada link/tautan yang sudah saya sediakan di bawah ini.

Download => Latihan Soal Ujian Nasional Geografi                               Download => Pembahasan

0 Response to "Pembahasan Latihan Soal Ujian Nasional Geografi SMA"

Post a Comment