Latihan Soal Ujian Nasional IPA SD-MI

Pembahasan Latihan Soal UN IPA SD-MI | Latihan Soal Ujian Nasional IPA SD | Soal UN IPA SD.

Contoh:
1. Cecak memiliki ciri khusus dapat memutuskan ekornya.
    Ciri khusus tersebut berfungsi untuk....
    a. menarik minat lawan jenisnya
    b. mengatur keseimbangan untuk bergerak
    c. mengecoh pemangsa agar tidak menangkapnya
    d. mengurangi beban tubuh ketika dikejar pemangsa

    Jawaban: C
    Pembahasan:
Cicak dapat memutuskan ujung ekornya untuk mengelabui pemangsanya. Jika ada pemangsa menyerang dan menangkap ekornya, maka cicak akan memutuskan ujung ekornya. Pada saat perhatian pemangsa tertuju pada ujung ekornya yang masih dapat bergerak-gerak, saat itu cicak akansegera pergi menjauhi pemangsanya.
2. Dalam suatu lingkungan terdapat kelompok hewan seperti ayam, tikus, dan babi.
    Hewan-hewan tersebut dapat dikelompokkan ke dalam satu kelompok berdasarkan...
    a. jenis makanan
    b. penutup tubuhnya
    c. cara berkembang biak
    d. alat gerak

   Jawaban: A
   Pembahasan:
Ayam, tikus dan babi dapat dimasukkan ke dalam kelompok yang sama berdasarkan jenis makanannya, yaitu pemakan daging dan tumbuhan (omnivora).engelompokkan berdasarkan cara berkembangbiaknya akan memisahkan hewan tersebut.
Selengkapnya silahkan download Latihan Soal Ujian Nasional IPA pada link/tautan yang sudah saya sediakan di bawah ini.

Download => Latihan Soal Ujian Nasional IPA                             Download => Pembahasan

0 Response to "Latihan Soal Ujian Nasional IPA SD-MI"

Post a Comment