Latihan Soal Pengetahuan Umum Bidang Tata Negara | Soal Latihan CPNS | Ebook Kumpulan Soal CPNS. Salah satu usaha calon peserta ujian adalah dengan jalan mengerjakan soal-soal ujian tahun sebelumnya sebagai latihan atau soal-soal psikotes yang memiliki bobot yang setara. Oleh karena itu kami menyusunnya dengan maksud untuk membantu anda agar lebih mantap dan percaya diri menghadapi soal-soal ujian CPNS.
Materi yang lain, seperti Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, Sejarah, dan lain-lain, kami sajikan sebagai tambahan/suplemen di bagian akhir dan tidak disertai dengan pembahasan khusus.
1. Pengakuan de jure dari suatu negara terhadap negara yang lain ditandai oleh ...
a. Bantuan diplomasi
b. Kerja sama militer
c. Hubungan diplomatik
d. Kunjungan kepala negara
e. Bantuan ekonomi
Answer: b
2. Dilihat dari segi tujuannya, negara kepolisian bertujuan ...
a. Meningkatkan kesejahteraan
b. Mewujudkan ketertiban
c. Memelihara kekuasaan
d. Menjamin keamanan
e. Mempertahankan persatuan
Answer: b
3. Corak negara yang menganut ideologi fasisme mengutamakan ...
a. Kesejahteraan bersama
b. Kemakmuran rakyat
c. Keadilan sosial
d. Ketentraman masyarakat
e. Kekuasaan negara
Answer: e
4. Ciri khas negara kesatuan adalah ...
a. Kepala negaranya adalah seorang presiden
b. Kekuasaan asli ada pada pemerintah pusat
c. Warga negara mudah berpindah domisili
d. Adanya konstitusi yang tertulis
e. Kepala negaranya dipilih oleh rakyat
Answer: b
5. paabila didasarkan pada ajaran Trias Politika, yang dikenal dengan teori pemisahan kekuasaan negara, maka penetapan APBN menurut UUD 1945 merupakan campur tangan...
a. Presiden dalam kekuasaan Dewan Perwakilan Rakyat
b. Dewan Perwakilan Rakyat dalam kekuasaan presiden
c. Presiden dalam kekuasaan Mahkamah Agung
d. Mahkamah Agung dalamkekuasaan Presiden
e. DPR dalam kekuasaan Mahkamah Agung
Answer: a
Latihan Soal Pengetahuan Umum Bidang Tata Negara:
0 Response to "Latihan Soal Pengetahuan Umum Bidang Tata Negara"
Post a Comment